Artikel
Kolaborasi Strategis untuk Pengembangan Nature-based Solutions (NbS): PT Supraco Daya Wisesa (SDW), Daemeter Consulting, dan PT Lembata Hira Sejahtera Tanda tangani MoU
Jakarta, 15 Januari 2025 – Dalam langkah strategis untuk mendukung pembangunan berkelanjutan melalui pendekatan Nature-based Solutions (NbS), PT Supraco Daya Wisesa (SDW), yang merupakan bagian dari Radiant Group, bersama dengan Daemeter Consulting dan PT Lembata Hira Sejahtera (“BATARA”), telah resmi menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) pada hari Rabu, 15 Januari 2025 Read more…

