TRIBUNFLORES.COM, LEWOLEBA-PT Lembata Hira Sejahtera (Batara) dan Yayasan Anton Enga Tifaona berkolaborasi dengan Daemeter dan BRIN mendukung aksi perubahan iklim serta mendorong pembangunan ekonomi berkelanjutan yang ramah lingkungan. Sejumlah aksi ini akan bermuara pada program Tanam Porang Panen Malapari yang disingkat Mama Papa.

CEO PT Lembata Hira Sejahtera, Alexander Bala Tifaona menjelaskan, program penanaman bio energi (Malapari) merupakan bagian dari riset sekaligus misi membangun ekonomi masyarakat Lembata. Pengembangan bibit tanaman bio energi (Malapari) ini akan ditangani langsung oleh PT Batara.

Selengkapnya https://flores.tribunnews.com/2023/10/03/pt-batara-dan-yayasan-anton-enga-tifaona-kembangkan-tanaman-malapari-di-lembata.

Categories: Artikel